Visi
- Terwujudnya Komplek Pertanian “Atsiri Permai” Rukun Warga 012 Desa Ragajaya Kecamatan Bojonggede Kabupaten Bogor yang lebih BAIK, Aman Nyaman Indah dan Asri.
- Terwujudnya Kampung Ramah Lingkungan yang bermartabat dengan membudayakan 5S (Senyum Sapa Salam Sopan Santun).
Misi
- Memperbaiki Manajemen Kepengurusan Rukun Warga lebih baik.
- Memperbaiki Pelayanan Administrasi terhadap masyarakat/Warga.
- Memperbaiki Jalan, Got, Penerangan Sepanjang Jalan Raya Sedap Malam Raya, Gandaria Raya.
- Memperbaiki Lingkungan Pintu Gerbang Utama.
- Memperbaiki Pengelolaan Lapangan Olah Raga Atsiri Permai.
- Memperbaiki Pengelolaan Taman Pemakaman Khusus Atsiri Permai.
- Memperbaiki Pengelolaan Usaha Perdagangan.
- Memperbaiki Pengelolaan Perparkiran Pintu Utama, Sedap Malam Raya, Lapangan Olah Raga.