Visi
Bahu Membahu Membangun Atsiri Permai Yang Maju
Misi:
- Penguatan kelembagaan (kepengurusan dan kemitraan)
- Pembangunan dan perbaikan infrastruktur sarana dan prasarana (jalan, kantor sekretariat RW, drainase, batas wilayah, tempat ibadah, dan pemakaman)
- Peningkatan layanan (umum, kependudukan, pernikahan, pertanahan, usaha)
- Peningkatan potensi sumberdaya (pengembangan aspirasi dan swadaya murni masyarakat)
- Peningkatan kepedulian/sadar lingkungan “darling” (keagamaan, kesehatan, keamanan, kebersihan, ketertiban, kerukunan hidup antar warga)
Misi:
- Penguatan kelembagaan (kepengurusan dan kemitraan)
- Membentuk kepengurusan RW yang berintegritas, jujur dan amanah,
- Menjalin kemitraan dengan: stake holder YARUMTANI, bank, pedagang, dan lembaga lainnya yang mempunyai hubungan dengan Komplek Atsiri Permai.
- Pembangunan dan perbaikan infrastruktur sarana dan prasarana (jalan, kantor sekretariat RW, drainase, tempat ibadah, dan pemakaman)
- Memperbaiki jalan sedap malam raya,
- Membangun kantor RW,
- Memperbaiki drainase (got) yang selama ini tersumbat,
- Menghidupkan penerangan jalan di sedap malam raya sampai Gandaria Raya
- Bekerjasama dengan BMM/DKM,
- Menata kembali pengelolaan makam.
- Peningkatan layanan (umum, kependudukan, pernikahan, pertanahan, usaha)
- Surat Pengantar, SKTM, Surat Izin Keramaian, Surat Jalan
- Pelayanan surat-surat kependudukan (Surat Keterangan: KTP, KK, Surat Nikah, Cerai, Domisili, Akte, Kematian, Domisili, dll)
- Keterangan kepemilikan tanah,
- keterangan jual beli, keterangan usaha dan domisili usaha.
- Peningkatan potensi sumberdaya (pengembangan aspirasi dan swadaya murni masyarakat)
- Menyerap aspirasi masyarakat,
- Mewadahi ide dan gagasan warga untuk membangun dan mengembangkan lingkungan.
- Peningkatan kepedulian/sadar lingkungan “darling” (keagamaan, keamanan, kebersihan, kesehatan, ketertiban, kerukunan hidup antar warga)
- Membudayakan kesadaran masyarakat di lingkungan sekitar rumah tentang kebersihan melalui kerja bakti, sehingga diharapkan dari hasil kerjabakti terjalin kebersamaan, kesehatan dan keindahan yang lebih baik.
- Menata kembali system keamanan di lingkungan komplek Atsiri Permai,
- Menata jalur masuk dan keluar kendaraan bermotor mulai dari pintu gerbang terutama di sekitar lapangan bola,
- Menyelenggarakan turnamen olah raga setiap tahun guna menguatkan tali silaturahmi antar warga Atsiri Permai.
- Mengusulkan kepesertaan BPJS PBI (Penerima Biaya Iuran) bagi warga Atsiri Permai yang kurang mampu.